Berlatih bersama-sama untuk menurunkan berat badan akan terasa lebih mudah dan menyenangkan jika dilakukan bersama-sama teman atau anggota keluarga, bukan?
Health-Liputan6.com mengajak kamu, Sahabat Liputan6.com, yang tengah berjuang menurunkan berat badan untuk berlatih yoga bersama lewat Program Big Bod Yoga!
Hari/Tanggal : Sabtu/28 November 2015
Jam : 10.00 - 12.00 WIB
Lokasi : SCTV Tower Lt. 19, Senayan City
Jl. Asia Afrika Lot. 19, Jakarta 10270
Sesi berlatih yoga ini tidak dipungut biaya. GRATIS!
Sumber : liputan6
0 comments:
Post a Comment